AJI KUMAYAN


Aji Kumayan, ilmu Kejawen yang sangat berguna untuk setiap hajat keilmuan yang di pelajari, hampir sebagian banyak pecinta ilmu Jawa pasti mengetahui Ajian yang satu ini.

 

Aji Kumayan, sebenarnya bukan hanya untuk hajat duniawi akan tetapi juga bisa di gunakan hampir ke semua hajatnya termasuk mengundang Khodam dan Makhluk halus lainnya. Walaupun sebegitu hebatnya, tidak semua orang mampu menguasainya karena terdapat beberapa tingkatan yang cukup berat untuk menguasainya.

 

Bagi kamu yang ingin mencoba untuk mempelajari ilmu ini, harus kuat ber syariat agar tidak sampai salah jalan dan malah menuju kesesatan / musrik, karena ajian ini sangat patuh pada tuannya / si pengamal.

 

Selain itu, harus giat ber syariat dan menjauhi apa yang dilarang dalam islam, ibadah Sunnah bisa memperkuat power yang dimiliki. Ibadah Sunnah seperti puasa, sholat Sunnah, dzikir, dan lain-lain.

Sesudah meriyadohkan, sebaiknya kamu lakukan percobaan dengan hajat kecil misalnya pembersihan rumah / menyembuhkan orang kesurupan untuk mengecek apakah tuahnya sudah aktif atau belum.


Mahar 450k

Den Bagus Ramadhan


 

No comments

Powered by Blogger.